Jelang Pelaksanaan Satgas Pam Puter XXVI, Prajurit Yonif 11 Marinir Lakukan Uji Rikkes


MedanEkspress | Sorong - Dalam rangka mengecek kondisi kesehatan, prajurit Batalyon Infanteri 11 Marinir (Yonif 11 Mar) Pasmar 3 menjelang pelaksanaan Satuan Tugas Pengamanan Pulau Terluar (Satgas Pam Puter) XXVI melaksanakan Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikes) di Rumah Sakit Angkatan Laut (RSAL) dr. R. Oetojo Jl. Ahmad Yani Klademak, Distrik. Sorong Manoi, Kota Sorong, Papua Barat. Rabu (26/01/2022).

Kegiatan diawali dengan pengecekan personel, pengisian blangko, dilanjutkan dengan tes urikes yang meliputi tes urin, tes darah, pemeriksaan telinga, hidung dan tenggorokan (THT), pemeriksaan mata, tes pengukuran tensi, pemeriksaan jantung (EKG), pemeriksaan paru-paru, pemeriksaan gigi, pemeriksaan radiologi (Foto Thorax) dan pemeriksaan umum.

Di tempat terpisah, Danyonif 11 Marini,  Letkol Mar Gigih Catur Pramono, S.H.,M.Tr.Opsla., menyampikan bahwa kegiatan Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikes) merupakan kegiatan positif yang harus dilaksanakan, karena urikes adalah salah satu monitoring sistem bagi penunjang kinerja prajurit khusus nya prajurit Yonif 11 Marinir yang akan melaksanakan Satgas Pam Puter XXVI. (*/Zul)

*Sumber: Penpasmar 3
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.