Personel Korem 142/Tatag Latihan Beladiri


MedanEkspress | Mamuju
- Personel Korem 142/Tatag pagi ini melaksanakan latihan Beladiri dilapangan Tammajarra Korem 142/Tatag jl. Abd. Malik Pattana Endeng Mamuju Sulbar. Senin (18/04/2022).

Menurut Kapenrem 142/Tatag Mayor Inf Ahmad T., S.Sos.M.Si, olahraga bela diri sangat bermanfaat untuk menyehatkan tubuh agar tetap bugar apalagi saat ini masih dalam kondisi covid 19, mengingat olahraga beladiri menyatukan atara kegiatan fisik dan seni.

Lanjut Ahmad katakan, Beladiri memadukan dua unsur yakni keras dan lunak atau disebut dengan Goho dan Juho, dua - duanya harus dikuasai

" Beladiri dibutuhkan kesungguhan dalam berlatih agar benar - benar menguasai seluruh gerakan dan menampilkan seni yang baik," ucap Ahmad.

"Namun yang paling penting kuasai teknik dasarnya," tutup Kapenrem 142/Tatag.

Sumber: Penrem 142/Tatag
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.