Gubernur AAL Hadiri Sidang Komisi Pantukhir Pusat Calon Taruna AAL TA 2022


MedanEkspress | Surabaya - Gubernur Akademi Angkatan Laut (AAL) Laksamana Muda TNI Denih Hendrata, menghadiri Sidang Komisi Pantukhir Pusat Calon Taruna AAL Pria dan Wanita TA 2022 di gedung Balai Prajurit Marinir, Pangkalan Marinir (Lanmar) Surabaya, Jalan Opak Nomor 9 Surabaya, Jumat (22/7/2022).

Pelaksanaan Sidang Pantukhir yang dipimpin langsung Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono beserta Pejabat Utama TNI AL ini untuk mendapatkan Putra putri terbaik bangsa sebagai calon Perwira TNI AL yang berkwalitas di masa yang akan datang, karena pilihan saat ini sangat menentukan kwalitas TNI AL masa depan. 

Untuk itu proses seleksi penerimaan Taruna dan Taruni Akademi TNI AL TA 2022  yang dilaksanakan oleh Panitia mulai dari tingkat daerah sampai dengan tingkat pusat dilaksanakan berdasarkan ketentuan-ketentuan yang ada serta dengan penilaian yang obyektif, sehinga akan didapatkan calon-calon terbaik, berkarakter, mempunyai kepribadian yang baik serta kesamaptaan jasmani yang prima.

Sumber: Bagpen AAL 
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.