Danrem 023/KS Dampingi Pangdam I/BB, Kapoldasu dan Gubsu Tinjau Bencana Gempa Taput


MedanEkspress | Tarutung - Tiba di Kabupaten Tapanuli Utara Pangdam I/BB Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin, S.E., M.Si, Gubernur Sumut Edy Rahmayadi dan Kapoldasu Irjen Pol Drs Panca Putra Simanjuntak, M.Si langsung menuju Posko Bencana yang berada di Kantor Bupati Taput, Senin (03/10/2022).

Pangdam mengingatkan kepada Satholder yang berada di Tapanuli Utara dengan kejadian gempa bumi di Taput agar mempuyai SOP atau Protap Penanggulangan bencana. 

Pangdam juga memberikan Bantuan kemanusiaan sebagai wujud kepedulian terhadap sesama dan sebagai upaya untuk mengurangi beban masyarakat pasca gempa yang melanda wilayah Kabupaten Tapnuli Utara.

TNI AD akan terus membantu proses evakuasi dan pemulihan kondisi sosial pasca bencana, menyiapkan lokasi penampungan sementara, makanan, obat-obatan dan pelayanan kesehatan, sehingga masyarakat bisa segera pulih dan bangkit menata kehidupannya," ucap Pangdam.

TNI harus hadir di tengah-tengah kesulitan rakyat dan harus mampu mengatasi kesulitan rakyat sekecil apapun.

Sumber: Penrem 023/KS
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.