Danrem 023/KS Pimpin Upacara Peringatan Hari Guru di SMAN 1 Plus Matauli Pandan


MedanEkspress | Pandan - Komandan Korem 023/KS Kolonel Inf Dody Triwinarto, S.I.P., M.Han, Irup pada Upacara Peringatan Hari Guru Tahun 2022 bertempat Di SMA Negeri 1 Plus Matauli Pandan Jumat (25/11/2022)

Dalam sambutannya Danrem membacakan Amanat Menteri Pendidikan, Kebudayaan Riset dan Teknologi Indonesia. 

Danrem juga mengingatkan kepada para Pelajar pentingnya untuk menghargai Guru dan Orangtua ." BERBHAKTI KEPADA ORANGTUA DAN GURU ADALAH CERMIN BERBHAKTI KEPADA NKRI".


Lebih lanjut Danrem berpesan kepada para Pelajar Masa Depan Indonesia 10 Tahun kedepan ada di pundak para Pelajar sekalian, jika kalian ingin berhasil Hargailah Guru dan Orangtuamu, karena Guru adalah Pahlawan sesungguhnya buat para pelajar yaitu Pahlawan tanpa tanda jasa. 

Tidak ada kesuksesan tanpa Proses dan Pengorbanan, belajarlah dengan sungguh-sungguh, raihlah cita-citamu setinggi mungkin."pesan Danrem".


Diakhir Upacara Danrem memberikan Penghargaan kepada guru berprestasi, dan pemberian Cinderamata kepada pembina SMA Negeri 1 PLUS Matauli Pandan.

Sumber: Penrem 023/KS
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.