Pangkoarmada II Terima Mantan Siswa Dikreg Angkatan Ke-50 Sesko TNI


MedanEkspress | Surabaya - Panglima Koarmada I Laksda TNI Dr. T.S.N.B. Hutabarat, M.M.S., menerima 15 orang Perwira Menengah (Pamen) berpangkat Kolonel mantan siswa Pendidikan Reguler (Dikreg) Angkatan ke-50 Sekolah Staf dan Komando Tentara Nasional Indonesia (Dik Sesko TNI) Tahun 2022, bertempat di Ruang Rapat Pangkoarmada II, Ujung, Surabaya, Senin (26/12/2022).

Pendidikan Reguler Sesko TNI merupakan salah satu pilar pembinaan personel untuk menyiapkan calon pemimpin-pemimpin TNI yang profesional dan proporsional dalam melaksanakan tugas-tugas TNI ke depan yang penuh dengan kompleksitas tinggi.

Dalam penerimaan tersebut, Pangkoarmada Il mengucapkan selamat kepada 15 orang mantan siswa Dikreg Angkatan ke-50 Sesko TNI, karena telah menyelesaikan pendidikan dengan baik. Diharapkan nantinya pendidikan yang telah diterima akan menjadi bekal pengetahuan dalam melaksanakan kedinasan di tempat yang baru.

Sumber: Dispen Koarmada II 
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.