Satgas Yonarmed 16/TK Gagalkan Penyelundupan Sabu di Perbatasan RI-Mly


MedanEkspress | Sambas - Sejumlah personil Satgas Pamtas RI-Mly Yonarmed 10/TK yang dipimpin Dan SSK I/Koki Sanjungan Terpadu, Kapten Arm Riki Sugara bersama Satgas BAIS TNI, SGI Tim 1/Sambas, serta Unit Intel Kodim 1208/Sambas melakukan sweeping di daerah Dusun Tanjung, Desa Senatab, Kecamatan Sajingan Besar, Kabupaten Sambas, Jumat (11/8/2023).

Pada saat melaksanakan kegiatan Sweeping, terdapat mobil Honda Mobilio putih KB 1615 CG melewati pos pemeriksaan.
 

Saat dilakukan pemeriksaan terhadap 2 orang berinisial Mr dan Wf beserta kendaraan ditemukan potongan besi pembatas jalan di dalam mobil ukuran 1,5 m sebanyak 30 batang. 

Kemudian Mr tiba-tiba melemparkan 1 tas kecil hitam yang setelah diperiksa ternyata berisi barang diduga narkotika jenis sabu-sabu seberat 10 mg serta alat isap (bong)
 

Setelah mengetahui barang yang dibawa mereka diduga adalah sabu, maka mereka berdua beserta barang bukti tsb dibawa ke Pos Koki Sajingan Terpadu Satgas Pamtas Yonarmed 16/TK untuk dilakukan pendalaman dan pendataan, serta ditindaklanjuti sesuai prosedur dan proses hukum yang berlaku di Indonesia.

Sumber: Yonarmed 16/TK
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.