Motor Mogok di Tengah Banjir, Pengabdian Tanpa Batas Personel Kodim 0201/Medan di Lokasi TMMD 118


MedanEkspress | Marelan - Hujan deras mengakibatkan banjir membuat sepeda motor personel Pendim 0201/Medan mogok di lokasi TMMD 118 Kodim 0201/Medan.

Sabtu malam (30/09/2023) personel Pendim Serma Irwasnyah bersama wartawan usai meliput mengambil data untuk di publikasikan ke media terjebak banjir akibat hujan turun dan air pasang di Jalan Nippon Kel Paya Pasir,Kec Medan Marelan.

"Biasa ini bagi kami tentara bang. Tempur di hutan, latihan Ralasuntai (Rawa Laut Sungai dan Pantai ) sudah biasa kami kerjakan. Apalagi banjir kecil begini, tetap kita hadapi demi mendukung kegiatan TMMD 118," sebut Serma Irwansyah.

Masih dikatakan Serma Irwansyah, dirinya senang sekali. Karena lokasi pekerjaan TMMD yang banjir bisa menjadi berita bagus buat rekan-rekan media.

"Tetap semangat bang,jangan sampai kendor untuk mendukung kegiatan TMMD 118 agar sukses," tandas pria yang pernah bertugas di Paspampres itu.

Sumber: Kodim 0201/Mdn
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.