KRI Badau-841 Bantu Evakuasi ABK KM Resky yang Tenggelam


MedanEkspress | Makassar - Sabtu 12 Desember 2023 siang hari, KM Resky yang membawa 15 ABK, mengalami kedaruratan dan tenggelam akibat cuaca buruk, di Perairan Kab. Pangkep, Sulawesi Selatan. 

Mendengar info tersebut KRI Badau-841 yang saat itu melaksanakan patroli bergerak menuju perkiraan koordinat KM Reski yang tenggelam di Perairan Spermonde Makassar pada 4°56'29.22"S 119°24'23.37"E sekitar Kep. Balangcaddi (±6.5NM) dari Pelabuhan Sabbang.
 

Diketahui, 15 penumpang KM Resky. Berdasarkan informasi, insiden ini menelan lima korban jiwa.

Sebelumnya, KM Reski bergerak dari Pulau Pajenekang, Desa Mattiro Deceng, menuju Pulau Sanane, Desa Mattaro Adae, untuk mengambil penumpang, tujuan Dermaga Pangkajene, Ibu Kota Pangkep.
 

Saat KM Resky melewati Pulau Balang Caddi, tiba-tiba hujan turun disertai angin kencang dan ombak besar menghantam kapal yang sedang oleng ke kiri, sehingga tidak bisa mengendalikan kemudinya dan tenggelam ke dasar laut.

Sumber: Dispen Koarmada II 
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.