Meski Sibuk Kerjakan Program TMMD ke-120, Satgas Kodim 0209/LB Tetap Tunaikan Ibadah

Meksi Sibuk Kerjakan Program TMMD ke-120, Satgas Kodim 0209/LB Tetap Tunaikan Ibadah.
MedanEkspress | Panai Tengah - Meski sesibuk apapun personel Satgas TMMD ke-120 Kodim 0209/LB yang beragama Islam tetap melaksanakan ibadah solat. Hal tersebut dilakukan selain meningkatkan iman dan ketaqwaan juga mewujudkan pembinaan teritorial (Binter) dengan warga masyarakat. 

Hari ini, personel Satgas TMMD yang sedang mengabdikan dirinya kepada wasyarakat melaksnakan Sholat Jumat di Mesjid Amaliyah Dusun II, Desa Selat Beting,Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhan Batu, Sumut. 

Terlihat puluhan personel Satgas dari TNI,Polri,Pemda dan warga masyarakat memasuki Masjid Amaliyah untuk melaksanakan ibadah Sholat Jumat. Usai melaksanakan Sholat Jumat personel Satgas berbaur dengan warga masyarakat melaksanakan komunikasi sosial (Komsos). 

"Kami di sini hanya sebulan saja membantu mengerjakan pembangunan peningkatan jalan untuk warga masyarakat.Untuk kami berharap manfaatkanlah jalan yang kami buat itu nanti dan rawatlah agar bisa dipergunakan dan dimanfaatkan warga," sebut Pasiter Kodim 0209/LB Kapten Inf Sugianto. 

Selain itu Pasiter juga meminta kepada warga masyarakat agar mendukung pelaksanaan TMMD di Dusun II Desa Selat Beting. 

"Kami dari TNI dan Pemda akan memberikan yang terbaik bagi masyarakat sesuai pesan dari Komando Atas, TNI harus membantu Pemda meningkatkan pembangunan wilayah dan membantu mengatasi kesulitan masyarakat, "tandasnya. 

Sumber: Kodim 0209/LB
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.