Korem 031/WB Gelar Komsos Dampak Perubahan Iklim dengan ASN Pemprov Riau

Korem 031/WB Gelar Komsos Dampak Perubahan Iklim dengan ASN Pemprov Riau.
MedanEkspress | Pekanbaru - Korem 031/Wira Bima menyelenggarakan tatap muka komunikasi sosial dengan Aparat Pemerintah Provinsi Riau TA 2024 di Auditorium Kharudin Nasution Makorem 031/Wira Bima, Pekanbaru, Rabu (3/7/2024).

Acara dengan tema “TNI AD Bersama Aparat Pemerintah Bersinergi dalam Mengatasi Dampak Perubahan Iklim” ini dibuka langsung Danrem 031/WB, Brigjen TNI Dany Rakca Andalasawan, SAP, MHan.

Danrem menjelaskan, komsos ini digelar dengan tujuan untuk menyikapi perubahan iklim global yang telah menyebabkan berbagai dampak negatif. Seperti naiknya pemukaan air laut, perubahan pola curah hujan, kebakaran hutan dan lahan, ketersediaan air bersih dan kebutuhan industri. 
 
Korem 031/WB Gelar Komsos Dampak Perubahan Iklim dengan ASN Pemprov Riau.
"Tentunya semua ini berpotensi menyebabkan kerugian besar terhadap ekosistem berkelanjutan sumber daya alam dan kesejahteraan masyarakat," ucap Brigjen Dany. 

Untuk itu melalui, komunikasi Sosial ini diharapkan dapat meningkatkan dan menjalin sinergitas Korem dan aparat Pemerintah Provinsi Riau dalam memahami dampak perubahan iklim ini bagaimana kita mengatasinya. 

Usai acara pembukaan diatas, dilanjutkan dengan sesi foto bersama dan pemaparan Empat materi. Adapun empat materi tersebut adalah Danrem 031/WB Brigjen TNI Dany Rakca S.A.P., M.Han, Bpk. M.Job Kurniawan , Ap, M.Si Mewakili Sekda Provinsi Riau, Ir. Rahidi Fungsional DLHK Prov Riau, Dr. Besri Nasrul, SP., M.Si Dekan Fakultas Pertanian Universitas Riau, Alexander Ketua Umum Aliansi Pejuang Tanah Melayu Riau dan Kasiter Kasrem Letkol Inf N Wahyu Nugroho Sebagai Moderator.
 
Danrem 031/WB menyerahkan piagam penghargaan kepada narasumber komsos mengatasi dampak perubahan iklim.
Usai penyampaian ketiga materi di atas, dilanjutkan dengan sesi tanya jawab dan diskusi dengan moderator, serta penyerahan cinderamata kepada para narasumber.

Sumber: Penrem 031/WB
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.