Upacara Pemberangkatan Yonarmed 11 Kostrad ke Daerah Perbatasan RI-Malaysia

Upacara Pemberangkatan Yonarmed 11 Kostrad ke Daerah Perbatasan RI-Malaysia.
MedanEkspress | Semarang - Dalam rangka pemberangkatan tugas Pamtas RI-Malaysia, Pangdivif 2 Kostrad Mayjen TNI Anton Yuliantoro S.I.P., M.Tr.(Han)., memimpin upacara pemberangkatan Satgas Pamtas RI-Malaysia Kaltim-Kaltara di lapangan Dermaga Tanjung Mas, Semarang, Jumat (16/08/24). 

"Selaku Panglima Divisi Infanteri 2 Kostrad dan pribadi saya mengucapkan "Tugas ini merupakan kehormatan dan kepercayaan yang diberikan oleh Negara kepada kalian dan mengingatkan bahwa tugas operasi adalah tugas yang berat dengan segala resikonya, namun akan terasa ringan apabila kalian siap secara fisik dan mental serta melaksanakan dengan hati yang tulus dan ikhlas dengan penuh rasa tanggungjawab.," tutur Pangdivif 2 Kostrad dalam amanatnya.
 
Upacara Pemberangkatan Yonarmed 11 Kostrad ke Daerah Perbatasan RI-Malaysia.
Pangdivif 2 Kostrad berharap Satgas Yonarmed 11/GG/2/2 Kostrad mampu mengemban tugas mulia dan menjaga kehormatan Satuan, kehormatan Kostrad, kehormatan Angkatan Darat, TNI sekaligus menjaga keutuhan serta kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

"Besar harapan saya sesuai dengan petunjuk Panglima TNI dan keinginan Pangkostrad bahwa Prajurit Kostrad adalah prajurit yg bisa yang menjadi prajurit Petarung dalam menjaga NKRI, maka penjabaran itu saya perintahkan mereka untuk bertarung dimana tempat mereka bertarung, dan kembali jawabannya hanya satu yaitu menang,dan bisa mengamankan perbatasan dengan baik sesuai dengan harapan pimpinan," pungkasnya.
 
Upacara Pemberangkatan Yonarmed 11 Kostrad ke Daerah Perbatasan RI-Malaysia.
Turut hadir pada upacara tersebut Pangdam IV/Diponegoro, Kapolresta Semarang, para Asisten Kasdivif 2 Kostrad, para Komandan Satuan Jajaran Divif 2 Kostrad serta Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Divif 2 PG Kostrad beserta pengurus.

Sumber: Pensatgas Yonarmed 11 Kostrad 
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.